Tips Jitu Cara Cepat Hamil

Tips Cepat Hamil, Dokter Kandungan, Program Kehamilan, Ibu Hamil, Artikel Kesehatan, Buku Panduan Cara Cepat Hamil, Ingin punya momongan.

Sudah lama menikah belum punya momongan? Baru menikah ingin segera hamil? Anda bingung mencari PANDUAN CARA CEPAT HAMIL TERLENGKAP, ALAMI, MURAH dan TOKCER? Anda tersesat dijalan yang benar. Penjelasan lebih rincinya > KLIK DISINI

24 Maret 2015

Pepaya Makanan Sehat untuk Ibu Hamil?

BUKU KEHAMILAN BEST SELLER NASIONAL YANG DIREKOMENDASIKAN OLEH DR. BOYKE KARENA TERBUKTI BISA MEMBANTU RIBUAN PASANGAN YANG INGIN SEGERA HAMIL. BUKU PEGANGAN WAJIB UNTUK IBU HAMIL INI DIJAMIN AMAN DAN TIDAK DIJUAL SECARA OFFLINE. DAPATKAN SEGERA, BANYAK TIPS DARI DR. ROSDIANA RAMLI YANG HARUS ANDA KETAHUI.
BONUS SPESIAL MENANTI ANDA, PERSEDIAAN TERBATAS. JANGAN LUPA ISI FORM DIBAWAH!

Menjaga kandungan adalah hal yang sangat penting untuk seorang perempuan ketika baru hamil pertama kali. Pada kesempatan kali ini saya ingin membahas Apakah Pepaya Makanan Sehat untuk Ibu Hamil?

Khusus untuk ibu hamil, buah pepaya merupakan salah satu jenis buah yang boleh untuk dikonsumsi karena manfaat dan khasiatnya sangat baik bagi kesehatan kandungan. Sangat penting untuk memenuhi asupan nutrisi supaya janin yang ada didalam kandungan bisa tumbuh dan berkembang dengan baik.

Namun nampaknya masih banyak pasangan yang mengensampingkan manfaat dari buah pepaya, padahal didalam buah tersebut terdapat beberapa kandungan nutrisi yang sangat penting, diantaranya : vitamin A dan B, beta carotine dan kalium.

Selain baik untuk kecantikan dan kesehatan, buah pepaya banyak dianjurkan dokter untuk dikonsumsi ibu hamil. Alasannya adalah karena buah pepaya memiliki lebih banyak vitamin A dari pada buah wortel, sedangkan vitamin C nya lebih banyak dari buah jeruk. Dan kandungan vitamin B kompleks, dan E di buah pepaya lebih besar dibandingkan dengan buah-buah lainnya. Maka dari itu, buah pepaya banyak akan manfaatnya untuk ibu hamil dalam menjaga kondisi kesehatan tubuh dan janinnya.

Pepaya Makanan Sehat untuk Ibu Hamil?

Selama kehamilan boleh saja makan pepaya matang agar pencernaan lancar. Namun sangat tidak dianjurkan untuk mengkonsumsi pepaya mentah, karena menurut British Journal of Nutrition, pepaya mentah tidak aman untuk wanita hamil karena kandungan pepsin dalam getahnya sangat berbahaya. Zat ini bisa mengakibatkan kontraksi pada rahim dan parahnya adalah keguguran.

Pepaya mentah selain mengandung pepsin juga mengandung papain. Apa itu papain? adalah zat yang menghambat pertumbuhan dan perkembangan janin. Dalam beberapa kasus, papain bisa menghentikan pertumbuhan keseluruhan janin.

Konsentrasi getahnya dapat menyebabkan kontraksi rahim yang berujung pada aborsi, selain itu juga bisa menyebabkan perdarahan pada plasenta. Kabarnya, pepaya mentah jika dikonsumsi pada masa awal kehamilan bisa mengakibatkan keguguran. Dan jika dikonsumsi pada masa-masa akhir kehamilan (hamil tua) bisa mengakibatkan persalinan dini.

Note:
*papain dalam pepaya kuning matang juga kurang bagus untuk pencernaan.
**Sebelum mengkonsumsi pepaya, alangkah lebih baik konsultasikan terlebih dahulu dengan dokter.
 
Back To Top